PEDOMAN PERSYARATAN BAKAL CALON PERBEKEL DESA SAMBANGAN

13 Mei 2019 13:00:25 WITA

Selamat Siang seluruh Warga Desa Sambangan,

 

Informasi dari Panitia Pemilihan Perbekel Desa Sambangan, pada bulan Mei ini akan ada beberapa tahapan yang menjadi acuan dalam pedoman Pemilihan Perbekel Serentak Kabupaten Buleleng Tahun 2019. Terkait dengan hal itu, apa saja pada tahapan Pemilihan Perbekel Desa Sambangan pada Bulan Mei ini, yaitu sebagai berikut :

  1. Pengumuman DPS pada 16 - 18 Mei  ( 3 Hari )
  2. Pengumuman dan Pendaftaran Bakal Calon Perbekel pada 16 - 25 mei ( 9 hari )
  3. Pencatatan daftar pemilih tambahan pada 20 - 22 Mei ( 3 Hari )
  4. Penyusunan Daftar Pemilih Tetap pada 23 - 25 Mei ( 3 Hari )
  5. Pengumuman Daftar Pemilih Tetap (DPT) pada 25 - 28 Mei ( 3 Hari )

Pada informasi tersebut, PENGUMUMAN DAN PENDAFTARAN BAKAL CALON PERBEKEL akan dimulai dari tanggal 16 Mei dan berakhir pada 25 Mei 2019, pendaftaran tersebut dibuka selama sembilan (9) hari. Untuk mengetahui informasi Bakal Calo Perbekel Desa Sambangan, berikut kami lampirkan Pedoman Bakal Calon Perbekel yang bisa didiownload linknya dibawah ini.

Bagi Seluruh warga Desa Sambangan, pastikan anda terdaftar sebagai Pemilih ya, mari kita Sukseskan Pemilihan Perbekel Desa Sambangan 2019.

Dokumen Lampiran : PEDOMAN BAKAL CALON PERBEKEL


Komentar atas PEDOMAN PERSYARATAN BAKAL CALON PERBEKEL DESA SAMBANGAN

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Sambangan

tampilkan dalam peta lebih besar