BULAN BHAKTI GOTONG ROYONG SAMBANGAN

, 19 Mei 2023 09:38:54 WITA

Dalam Rangka memperingati BUlan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) yang diinteregrasikan dengan kegiatan Kesatuan Gerak PKK-KKBPK-Kesehatan dan Karya Bhakti LPM, Pemerintah Desa Sambangan mengadakan kegiatan Gotong Royong dengan beberapa Lembaga yang berada di Desa Sambangan, seperti BPD Sambangan, TP-PKK Sambangan, LPM Desa Sambangan, LPD Desa Sambangan, BUMDESA Giri Amertha Sambangan, Bhabinkamtibmas Desa Sambangan, Babinsa Desa Sambangan dan Tim Kerti Bali Sejahtera Desa Sambangan.

Artikel Terkini

  • Penyerahan dan Pelatihan Biopori

    26 Juni 2020 19:50:52 WITA
    Penyerahan  dan Pelatihan Biopori
    Hari ini Jum'at, 26 Juni 2020, bertempat di Pura Desa Sambangan, dilaksanakan kegiatan dari Universitas Ganesha (UNDIKSHA) berupa "Pengabdian Kepada Masyarakat" dengan melakukan Pendidikan dan Pelatihan Pembuatan Lubang Resapan Biopori. Pada kegiatan ini, pihak UNDIKSHA diwakili oleh Bapak Ketut Sud... ..selengkapnya

  • Pembagian Sembako oleh Ibu Bupati

    12 Juni 2020 09:24:54 WITA
    Pada hari Kamis, 11 Juni 2020, bertempat di Balai Subak Sambangan, dilaksanakanp pembagian sembako oleh Ibu Bupati Buleleng yang sekaligus selaku Anggota DPRD Propinsi Bali yaitu Ir.I.Gusti Ayu Aries Sujati. Dalam kesempatan ini di hadiri pula oleh Ibu Lilik Nurmiasih selaku Anggota DPRD Kabupaten B... ..selengkapnya

  • Ususlan Bantuan Stimulan Usaha

    05 Juni 2020 11:14:31 WITA
    Ususlan Bantuan Stimulan Usaha
    Brikut kami sampaikan form BSU.... ..selengkapnya

  • PENYERAHAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA

    21 Mei 2020 16:36:10 WITA
    PENYERAHAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA
    Pada hari ini, kamis 21 Mei 2020 Pemerintah Desa Sambangan telah melakukan penyerahan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD), dengan jumlah penerima bantuan BLT Dana Desa yaitu sebanyak 124 KK. Dalam kesempatan ini, pelaksanaan peenyerahan BLT Dana Desa juga ikut dimonitoring oleh Bapak Camat Suk... ..selengkapnya

  • MUSYAWARAH PEMBANGUNAN DESA PERUBAHAN RKP DAN APBDESA TAHUN 2020

    12 Mei 2020 13:23:37 WITA
    MUSYAWARAH PEMBANGUNAN DESA PERUBAHAN RKP DAN APBDESA TAHUN 2020
    Selamat Siang seluruh warga Desa Sambangan. Jumat, 8 Mei 2020Telah dilaksanakan Kegiatan Musyawarah Pembangunan Desa (MUSRENBANGDES) Sambangaan terkait dengan Perubahan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) dan Perubahan Anggaran Belanja dan Pendapatan Desa (APBDES) Tahun Anggaran 2020 yang bertempat di Ba... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Sambangan

tampilkan dalam peta lebih besar